Apakah harus menggunakan e katalog?

Pada Perpres No 16 tahun 2018 yang baru ini tidak diwajibkan menggunakan e-katalog, kecuali LKPP nanti menentukan bahwa barang tertentu itu wajib; seperti ada katalog sektoral Menteri Kesehatan menentukan bahwa obat itu wajib dibeli melalui katalog.

Bagaimana Cara Daftar E katalog?

Cara daftar e-katalog

  1. Pendaftaran melalui aplikasi SPSE.
  2. Mendaftarkan email.
  3. Menerima email konfirmasi pendaftaran.
  4. Melakukan konfirmasi email pendaftaran.
  5. Mengisi form pendaftaran.
  6. Melakukan verifikasi berkas pendaftaran di LPSE.
  7. Aktivasi user id dan kata sandi oleh verifikator LPSE.

Apa yg dimaksud e katalog?

Katalog Elektronik (E-Catalogue) adalah sistem informasi elektronik yang memuat daftar, jenis, spesifikasi teknis dan harga Barang/Jasa tertentu dari berbagai Penyedia Barang/Jasa Pemerintah.

Apakah e katalog menggunakan HPS?

Ketika proses pemilihan penyedianya tidak dengan metode e-purchasing, yakni dengan metode pengadaan langsung, penunjukan langsung dan tender, tidak boleh menggunakan harga e-katalog sebagai HPS. Jika harga yang ada di e-katalog dijadikan HPS, akan ada kemungkinan tidak ada penawaran yang masuk karena komponen penentuan …

Siapa yang melaksanakan e-purchasing?

Pelaksanaan E-Purchasing dapat dilakukan oleh Pejabat Pembuat Komitmen, Pejabat Pengadaan, atau oleh Pejabat yang ditetapkan oleh pimpinan institusi.

LKPP itu apa?

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) merupakan Lembaga Pemerintah Non Departemen yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden dan dibentuk berdasarkan Perpres No 106 tahun 2007.

Apa itu aplikasi SPSE?

SPSE merupakan aplikasi e-Procurement yang dikembangkan oleh LKPP untuk digunakan oleh LPSE di instansi pemerintah seluruh Indonesia (termasuk Kementerian Keuangan).

Apa yang dimaksud dengan e-purchasing?

e-Procurement adalah proses pengadaan barang/jasa pemerintah yang pelaksanaannya dilakukan secara elektronik dan berbasis web/internet dengan memanfaatkan fasilitas teknologi komunikasi dan informasi yang meliputi pelelangan umum secara elektronik yang diselenggarakan oleh Pusat Layanan Pengadaan Secara Elektronik ( …

Apakah barang di e katalog sudah termasuk pajak?

Disamapaikan, informasi harga dan spesifikasi barang/jasa yang terdaftar di e-katalog LKPP bersifat terbuka. Selain itu, setiap harga produk sudah termasuk pajak sehingga menjamin akuntabilitas serta menghemat pengeluaran rutin pemerintah,” tuturnya (DiskominfoJpr/Dian).


Previous post What should an executive bio include?
Next post Quali sono le regole delle espressioni con le potenze?